TENTANG KAMI

Gerakan Gizi Santri adalah sebuah program yang di kelola dari Masjid Muslim Billionaire untuk membangun Generasi Qurani, Masjid Muslim Billionaire merupakan sebuah lembaga professional berlokasi di Desa Cinangneng, Tenjolaya, Bogor Barat, Jawa Barat, Indonesia.

Masjid Muslim Billionaire Berdiri semenjak tahun 2016, Yayasan Masjid Muslim Billionaire berkontribusi dalam program SIDAQ (Surgakan Indonesia Dengan Quran) sosial dan pendidikan untuk menjembatani sekaligus berkontribusi pada kemaslahatan Umat. Beragam kegiatan dan pergerakan sosial kini semakin berkembang serta memiliki banyak agenda program.

Mengapa memilih Kami?

Gerakan Gizi Santri

Di Bangun

Gerakan Gizi Santri Berdiri sejak 2021 dan terus berkembang, saat ini memiliki 12 pondok yang telah kami berikan asupan gizi terbaiknya, program ini berkontribusi untuk masyarakat umum.

Transparan

Gerakan Gizi Santri didirikan untuk menyalurkan donasi untuk santri yatim, dhuafa dan penghafal Quran

Tersebar

Sudah Menebar Kebermanfaatan untuk kebutuhan Pokok Para Santri Yatim & Pengahafal Qur'an 730+ Santri

Terupdate

Data-data yang kami dapat akan kami update setiap harinya

Terpenuhi

Salalu memikirkan kebutuhan santri yatim dan penghafal Quran

Di Doakan

Setiap pekan, di doakan dengan santri yatim dan penghafal Quran

FAQ

Gerakan Gizi Santri dailaksanakan setiap 1 Bulan sekali

Gerakan Gizi santri mulai mempersiapkan dari Pagi yaitu sekitar jam 10:00 sampai jam 17:00, biasanya pasukan pejuang syurga akan melanjutkan 2 hari.

Paket yang diberikan ke Pondok-Pondok yatim dan penghafal Quran:

  • Daging 12 Kg
  • Sarden 120 Kaleng
  • Nugget 6 Kg (6 Bungkus)
  • Milo 15 Kg (3 Dus)
  • Mie Telur 3 Dus (60 Bungkus)

Program Lainnya

Location

MMB